Software ERP Indonesia
Software ERP Indonesia - Perkembangan dunia internet sekarang ini turut memudahkan proses - proses dalam berbisnis. Para perusahaan memanfaatkan Internet untuk memajukan produktifitas perusahaannya. Selain itu, Internet tidak hanya digunakan sebagai media transaksional oleh perusahaan, akan tetapi juga dipergunakan untuk mengintergrasikan proses - proses bisnis yang terjadi di lingkungan internal perusahaan tersebut. Perusahaan tersebut adalah perusahaan E-Business. Salah satu komponen E-Business yaitu, Enterprise Resources Planning (ERP).
Menurut Arif Poetra Yunar Blog, ERP adalah sistem informasi yang diperuntukkan bagi perusahaan manufaktur atau jasa yang berperan untuk mengintegrsikan proses bisnis yang berhubungan dengan aspek operasi, produksi, keamanan, kecepatan, dan akurasi, maupun distribusi pada perusahaan tersebut. Pada awalnya ERP hanya diimplementasikan pada organisasi yang besar dengan organisasi yang mengunakan resources yang sangat luas, namun sekaranga penggunaan ERP sudah mengalami perubahan beberapa tahun terakhir ini, dan ERP sekarang dapat diimplementasikan pada skala perusahaan menengah dan berbagai macam industri.
Syarat terpenting dari sistem ERP adalah Integrasi, Integrasi yang dimaksud adalah menggabungkan berbagai kebutuhan hanya pada satu software dalam satu logical database, sehingga dapat memudahkan semua departemen berbagi informasi dan berkomunikasi antara satu dengan yang lain. Selain itu, Tujuan dari sistem ERP ialah untuk mengkoordinasikan bisnis
organisasi secara keseluruhan untuk memungkinkan perpaduan proses transaksi dan kegiatan
perencanaan dalam suatu perusahaan. Salah satu contoh Software ERP indonesia yaitu, Altius.
"Software ERP Indonesia"
Altius ini dikembangkan oleh PT. Global Bussines Solution sejak tahun 1998. Altius dikembangkan menggunakan metode, teknologi, dan keamanan terbaik, sesuai dengan standar internasional. Altius merupakan Software ERP terbaik yang dapat menangani semua data perusahaan Anda, dengan tingkat keamanan yang sangat tinggi, kecepatan proses manajemen data, dan terhubung dengan semua divisi (keuangan, pemasaran, penjualan, inventory control, produksi, dll) dari perusahaan Anda, di satu tempat, satu wilayah, satu kota, satu provinsi, satu negara, untuk lintas negara.
Software ERP Altius dirancang untuk mendukung multi-entity, multi-currency, multi-site business. Software ERP ini akan memudahkan Anda mengakomodasi item, daftar harga, diskon, pelanggan, pemasok, gudang, volume tinggi transaksi, dan berbagai detail persyaratan laporan keuangan.
Altius ERP didukung oleh teknologi masa depan, seperti:
- Multi Unit
- Multi Currency
- Multi Warehousing
- On-Line System
- High Security Level
- Multi User (clien - server)
- Graphical User Interface (GUI)
- Expandable to Support E-Business
- Embedded to Another Windows Application (Ms Office, AutoCAD, Photo Editor,etc)
- Custumizable Report (convertable into MS Excell, HTML, XML, Text, etc)
- Remote Connection
- User-Friendly Interface
- Expandable to Support E-Business
Master Data Management
- Barang
- Pemasok
- Pelanggan
- Jumlah Estimasi Akuntansi
Penjualan
- Produk Offering
- Transaksi Penjualan
- Pengiriman
- Faktur
Pembelian
- Laporan Stock 'Going Out'
- Permintaan Pembelian (Order Pembelian)
- Transaksi Pembelian
- Penerimaan Barang
- Verifikasi Utang
Inventory Control
- Manajemen Gudang dan Alokasi Penyimpanan
- Penyesuaian Saham (Stock opname)
- Serial Number Recording Products
Penjadwalan Kegiatan Produksi (Scheduling)
- Perencanaan Produksi
- Menyiapkan Proses Laporan Pemesan
- Proses Laporan Pesanan
- Selesai Proses Laporan Pesanan
Proses Produksi
- Urutan Produksi
- Pengambilan Bahan Baku
- Produksi Pengiriman
Manajemen Keuangan
- Kas Transaksi Keluar-Masuk
- Pencatatan Pengeluaran Kas Kecil
- Memorial Journal
- Pembayaran Utang - Piutang
- Kas Harian
- Ledger
- Daftar Bank
- Neraca Saldo
- Neraca Laba Rugi
Altius adalah ERP berbasis aplikasi yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan Anda. ERP berbasis aplikasi ini, telah banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan yang telah mereka layani. Aplikasi ini mampu mengelola jutaan data, dengan cepat, aman, kuat, dan akurat. Dengan menggunakan aplikasi ini, Anda dapat menekan jumlah kesalahan, kerugian dan kerusakan, dalam dokumen atau data. Software ERP Indonesia dari Altius ini dapat memberikan dampak positif begitu banyak bagi perusahaan Anda.
Untuk informasi lebih detail mengenai Altius ERP, Anda dapat mengunjungi situs resminya di http://altius-erp.com/ atau melalui kontak di bawah ini:
Contact Us
PT. GBS Indonesia
HEAD OFFICE
Gedung Bank Mandiri
3rd Floor Suite 301
Jl. Tanjung Karang No. 3-4A
Jakarta 10230
Phone: 021 49558900
BRANCH OFFICE
Kompleks Ruko Mangga Dua B9-11
Jl. Jagir Wonokromo 98, Surabaya 60243
East Java - Indonesia
Phone: 031 70573637, 031 8417411
Mobile: 081 134 22380
E-mail :
marketing@gbs-asia.com
marketing@altius-erp.com
Dengan menggunakan Altius ERP semua aktivitas bisnis menjadi lebih praktis, proses aktivitas bisnis pun lebih terintegrasi. Sehingga mulai dari proses terima order hingga pengiriman menjadi lebih cepat. Data yang disimpan juga lebih terstruktur dan disimpan dalam sebuah database. Sehingga sebuah data tertentu dapat diakses oleh semua departemen dan dapat dengan mudah dimengerti. Semoga informasi mengenai Software ERP Indonesia ini dapat membantu Anda untuk memilih aplikasi ERP yang pas untuk perusahaan Anda.
Software ERP Indonesia
Anda sedang membaca artikel : Software ERP Indonesia dengan url
http://arifpoetrayunar.blogspot.com/2013/01/software-erp-indonesia.html
{ 19 komentar to : Software ERP Indonesia | Skip to Comment }
artikelnya mantab. memang kemajuan internet sangat mempengaruhi perkembangan bisnis. pebisnis yang ingin berkembang harus menggunakan internet dengan tepat.
thank's ya gan udah mampir :D
semoga sukses mastah..
semoga sukses selalu..
amin..
sukses gan,, artikel menarik
semoga sukses mas...
saya sundul selau artikel ini agar muncul terus di page one
semoga sukses yah untuk blognya..
salam kenal :)
Keren nì softwarenya. . Mampir jg mas bro?
sukses gan :)
saya bookmarks gan...mampir gan ke website iklan gratis ane ya
http://submitiklan.p.ht
sukses selalu gan
malam gan...
kalau ada solid work 2012, diposting dong gan.
thanks
salam kenal gan...
posting solid work dong gan...
kalau ada software & tutorialnya,,,mau belajar nih...
thanks abis gan,,,
mantep master reviewnya
moga menang yah
Oh ERP itu untuk kaya gini toh.
Kemaren waktu ngelamar programmer, ane ditanyain ERP.
Tapi ane gak tau :D
benar sekali, perusahaan yang besar membutuhkan sistem pengintegrasian dengan cepat apalagi jika berhubungan dengan banyak klien.
wah bagus nih softwarenya...
Good artikel tapi impementasi sangat rumit palagi diterapkan sistem BSC (balanced Scorecard). Ini hanya sistemnya aja apa sudah mencangkup seluruh software? soalnya setahu saya hanya ada 3 server online yg mensuport ini, SAP, Oracle & Adempiere (yg pake license)....
CMIIW
Agenpoker.biz merupakan solusi judi poker online terbaik dalam permainan poker. Segera daftarkan diri anda dan dapatkan Bonus Depo Awal Member Baru dan juga Bonus Pulsa hanya di AGENPOKER.BIZ , Jadilah jutawan hanya dengan modal 10.000 rupiah sekarang juga !!!!
Nice blog thanks for providing this information.
Online Billing Software
Posting Komentar